Kabupaten Bandung – SawalaNews
POLSEK PACET – Dalam Rangka menjaga situasi tetap aman dan kondusif di tengah Pandemi Covid 19 , sekaligus mengantisipasi kegiatan masyarakat terutama gangguan kamtibmas dan juga C3 di wilayah hukum polsek pacet Polresta Bandung menggelar Apel Kesiapan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di halaman Polsek Pacet, Minggu (28/3/2021)
Kapolsek Pacet AKP Dana Suhenda melalui Kanit Reskrim Polsek Pacet IPDA Ipung Suparna,SE Mengatakan ‘ dengan melakukan kegiatan operasi kepolisian patroli secara random dengan sasaran Penyakit Masyarakat (Pekat) dan berandalan bermotor serta gangguan kamtibmas , ujarnya.
Di masa Covid 19 dengan menerapakan Protokol Kesehatan dengan Menjaga jarak aman dan menggunakan masker serta Prilaku Hidup Bersih dan Sehat upaya Mendukung Pemerintah dalam Pencegahan Penularan nya , Ujarnya.
Menurutnya menambahkan Apel yang dilksanakan anggota dengan Melakukan langkah-langkah dan tindakan kepolisian sesuai dengan SOP dalam ragka Cipta Kondisi di masa wabah Covid 19 dengan mendukung pemerintah dalam mencegah Penyebarannya, pungkasnya.
Mulyani***