Kamis, 30 Maret, 2023
SAWALANEWS
  • HOME
  • JAWA BARAT
  • BANDUNG RAYA
  • CIREBON
  • GARUT
  • KUNINGAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • JAWA BARAT
  • BANDUNG RAYA
  • CIREBON
  • GARUT
  • KUNINGAN
No Result
View All Result
SAWALANEWS
No Result
View All Result

Dukung Ketahanan Pangan, Polisi Bantu Warga Menanam Singkong di Lahan

in MAJALENGKA
0
Dukung Ketahanan Pangan, Polisi Bantu Warga Menanam Singkong di Lahan
68
SHARES
309
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MAJALENGKA.SawalaNews | Kepolisian Sektor (Polsek) Maja Polres Majalengka Polda Jabar mengajak masyarakat untuk membudidayakan tanaman singkong dengan memanfaatkan lahan kosong dalam mendukung ketahanan pangan.

Seperti yang terlihat Kapolsek Maja Polres Majalengka Polda Jabar IPTU Kennedy Joko Lelono bersama Kanit Binmas Bripka Sahabudin Dan Bhabinkantibmas Briptu Yogi Eka Prokanik membantu Bapak Ilyas menanam Singkong di lahannya yang berada di Desa Cieurih Kecamatan Maja Kabupaten Majalengka, Senin (20/2/2023).

Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Ibrahim Tompo S.I.K., M.Si mengatakan bahwa aksi tanam ini dalam rangka mendukung ketahanan pangan.

“Semoga gerakan budi daya menanam dengan memanfaatkan lahan dapat membantu pendapatan warga masyarakat.” ujar Ibrahim Tompo.

Dalam mendukung Ketahanan Pangan ini sesuai Atensi Bapak Kapolres Majalengka Polda Jabar AKBP Edwin Affandi agar warga masyarakat memanfaatkan Lahan atau Pekarangannya untuk bertanam, baik menanam singkong, cabai, tomat dan lainnya.

Diketahui bahwa menanam singkong tidak begitu banyak perawatan dan tahan terhadap serangan hama dan penyakit tanaman.

Singkong atau ubi kayu merupakan produksi hasil pertanian pangan ke dua terbesar setelah padi, sehingga singkong mempunyai potensi sebagai bahan baku yang penting bagi berbagai produk pangan dan industri.

Singkong biasanya dijadikan olahan pangan karena kandungan kerbohidratnya yang tinggi, sedangkan daunnya biasa digunakan untuk bahan sayuran.

Tak lupa, diimbau kepada warga untuk Peduli terhadap Kamtibmas dilingkungannya

Sementara itu, Bapak Ilyas warga Desa Cieurih, berterima kasih kepada Kepolisian yang telah menggerakan pertanian singkong dengan memanfaatan lahan kosong.

“Kami merasa bersyukur atas dorongan kepolisian dapat memanfaatkan lahan kosong untuk ditanami singkong,” katanya.**

 

Tags: Bid Humas Polda Jabar
Share27SendTweet17

Related Posts

Polisi di Bantarujeg Bersama Masyarakat Kerja Bakti Perbaiki Jalan Berlubang dan Bersihkan Rumput di Jalur Jalan Desa

Polisi di Bantarujeg Bersama Masyarakat Kerja Bakti Perbaiki Jalan Berlubang dan Bersihkan Rumput di Jalur Jalan Desa

Senin, 27 Maret, 2023
0

MAJALENGKA.SawalaNews | Personil Polsek Bantarujeg Polres Majalengka Polda Jabar kerja bakti bersama warga memperbaiki jalan yang berlubang dan membersihkan rumput...

Bulan Ramadhan Penuh Barokah, Polisi Bagikan Sembako Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Bulan Ramadhan Penuh Barokah, Polisi Bagikan Sembako Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 26 Maret, 2023
0

MAJALENGKA.SawalaNews | Bentuk kepedulian antar sesama khususnya bagi mereka warga kurang mampu secara ekonomi, Polisi kembali melaksanakan kegiatan memberikan bantuan...

Upaya Pencegahan Dini, Polisi Amankan 9 Orang Diduga Akan Perang Sarung

Upaya Pencegahan Dini, Polisi Amankan 9 Orang Diduga Akan Perang Sarung

Minggu, 26 Maret, 2023
0

MAJALENGKA.SawalaNews | Di bulan Suci Ramadhan ini ada Fenomena baru adanya sekelompok orang melakukan Perang sarung. Maka dengan itu, Jajaran...

Polri Peduli Sarana Ibadah, Berikan Bantuan Berupa Semen Ke Musholla Al-Muqorrobin Desa Leuwikujang

Polri Peduli Sarana Ibadah, Berikan Bantuan Berupa Semen Ke Musholla Al-Muqorrobin Desa Leuwikujang

Jumat, 24 Maret, 2023
0

MAJALENGKA.SawalaNews | Bhabinkamtibmas Polsek Leuwimunding Polres Majalengka Polda Jabar Aiptu H.Nuryadi telah memberikan bantuan berupa Dua sak semen ke Musholla...

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polisi Gelar Konfrensi Pers Hasil Ops Pekat Lodaya 2023

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polisi Gelar Konfrensi Pers Hasil Ops Pekat Lodaya 2023

Jumat, 24 Maret, 2023
0

MAJALENGKA.SawalaNews | Polres Majalengka Polda Jabar menggelar Konfrensi Pers Hasil Operasi Pekat Lodaya 2023 di halaman Mapolres Majalengka Polda Jabar...

Next Post
Cegah Tindak Kriminal Polisi Tingkatan Patroli Strong Point Wiralodra

Cegah Tindak Kriminal Polisi Tingkatan Patroli Strong Point Wiralodra

Jelang Ops Keselamatan Lodaya Berakhir, Polisi Gencarkan Sosialisasi ETLE Mobile

Jelang Ops Keselamatan Lodaya Berakhir, Polisi Gencarkan Sosialisasi ETLE Mobile

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

https://sawalanews.com/wp-content/uploads/2021/03/WhatsApp-Video-2021-03-06-at-20.46.01.mp4
https://sawalanews.com/wp-content/uploads/2021/02/WhatsApp-Video-2021-02-24-at-12.08.28.mp4

RECOMMENDED

Polisi Gelar Tarawih Silaturahim (TARHIM) Bersama FORKOPIMDA Kota Cirebon

Polisi Gelar Tarawih Silaturahim (TARHIM) Bersama FORKOPIMDA Kota Cirebon

Kamis, 30 Maret, 2023
Polisi Gencar Melakukan Penyuluhan Ke Sekolah Untuk Mencegah Kenakalan Remaja

Polisi Gencar Melakukan Penyuluhan Ke Sekolah Untuk Mencegah Kenakalan Remaja

Rabu, 29 Maret, 2023
SAWALANEWS

© 2020 SAWALANEWS

Manajeman

  • REDAKSI

Follow Kami

No Result
View All Result
  • HOME
  • JAWA BARAT
  • BANDUNG RAYA
  • CIREBON
  • GARUT
  • KUNINGAN

© 2020 SAWALANEWS